Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 18, 2016

Ultrasonography (Usg) dan Aplikasinya Pada Pemeriksaan Organ Reproduksi Serta Diagnosa Kebuntingan & Foetal Sexing Pada Ternak

Gambar
Ultrasonography (USG) digunakan sebagai alat diagnose pada sistem reproduksi betina dan memiliki nilai ekonomis untuk menentukan kebuntingan awal pada ternak (DesCĂ´teaux et al., 2006a). Pada artikel ini dibahas tentang prinsip dasar USG, tipe USG, komponen USG, gambaran USG dari organ reproduksi serta diagnose kebuntingan & foetal sexing pada ternak. PRINSIP DASAR USG Gambaran USG terbentuk dari intensitas gelombang suara yang dipantulkan kembali oleh jaringan kepada probe (transducer). Berdasarkan kekuatan intensitas tersebut dapat dievaluasi bentuk, kontur, ukuran serta posisi dari struktur yang dipelajari. Struktur echogenic terbentuk dari pantulan gelombang suara yang tervisualisasi sebagai warna putih hingga abu-abu pada monitor, sedangkan struktur yang tidak bersifat echoes ( anechogenic ) seperti cairan folikel akan mentransmisikan gelombang sehingga tervisualisasikan sebagai warna hitam (DesCĂ´teaux et al., 2006a). Gambar 1. Terminologi echotexture. Jarin